Ditulis oleh: Ditulis pada: 3/31/2017
Bosen menampilkan video sendiri dengan player pihak lain di web sendiri? Kini saatnya Anda memiliki player video sendiri khusus untuk web Anda.Adalah CbnGO Plugin, sebuah video player untuk wordpress yang sangat mudah digunakan agar dapat menampilkan video atau film Anda yang Anda simpan di Google Drive.
Dengan CbnGO Plugin, Anda tidak perlu menyewa vps dengan biaya yang sangat mahal untuk dapat menjalankan video player Anda. Anda cukup menginstall CbnGO Plugin pada situs web atau blog wordpress lalu video Anda sudah bisa langsung ditampilkan di website Anda. Anda juga bisa menggunakan hosting gratis Google Drive tentunya untuk menyimpan video Anda. Plugin ini support juga untuk Google Drive photo dan MP4.
Fitur CbnGO plugin ini di antaranya:
- Video player lengkap dengan Subtitle.
- Embed Google Drive url ke situs web Anda.
- Embed Google Photos url ke situs web Anda.
- Embed MP4 url ke situs web Anda.
- Video HTML5 yang kompatibel dengan semua browser.
- Video dengan gambar poster.
- Video dengan autoplay.
- Player yang responsif untuk pengalaman pengguna yang lebih baik saat melihat dari perangkat mobil.
- dan masih banyak lagi.
- 24/7 Support
CbnGO plugin juga memiliki shortcode jika Anda ingin menampilkan video di postingan secara manual.
Namun Anda juga tentunya dapat dengan mudah menyisipkan video di postingan. Pada visual mode editor post wordpress akan muncul logo CbnGO, tinggal mengklik logo CbnGO player yang terdapat di menu toolbar pada visual mode tersebut kemudian memasukan url video, subtitle dan posternya.
Bagaimana, tertarik untuk memiliki player sendiri untuk video di website Anda?
Silahkan kontak di sini (harga CbnGO plugin ini $20 via paypal).
Ingin BONUS free wp theme movie dan setting CbnGO plugin? Gunakan kupon KOMPIAJAIB ketika Anda memesan plugin ini.
Ini merupakan artikel review. Segala bentuk dan akibat yang timbul atas materi di atas, sepenuhnya adalah tanggung jawab cbngo.xyz. Terima Kasih!